Enter your keyword

Peringatan Ulang Tahun ke-6 Kampus ITB Jatinangor

Jatinangor.itb.ac.id – Jumat (29/01/2016). Kampus Institut Teknologi Bandung yang berlokasi di Ganesha Bandung, berdiri diatas lahan seluas 29 hektar.  Memiliki 13 Fakultas atau Sekolah termasuk Sekolah Pasca Sarjana. Data terakhir pada Tahun 2014, sebanyak 1.207 Dosen dan 1.388 karyawan melayani pendidikan bagi para mahasiswa ITB kini telah mencapai angka 19.747. (sumber : http://www.itb.ac.id/about-itb/facts) Kampus Ganesha dengan kapasitas yang semestinya hanya bisa menampung […]

Amazing Race IECOM 2016 : Ajang Kompetisi Bergengsi bagi Mahasiswa Teknik Industri

Industrial Engineering Competition atau IECOM merupakan ajang kompetisi teknik industri berskala  internasional yang diikuti oleh mahasiswa-mahasiswa Jurusan Teknik Industri dan Jurusan Manajemen Rekayasa Industri.  Ajang bergengsi ini diselenggarakan dua tahun sekali oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Industri  dan Manajemen Rekayasa Industri Institut Teknologi Bandung yang dimulai sejak Tahun 2002.  Perlombaan ini diselenggarakan atas kerjasama Program Studi Teknik Industri dan Himpunan Mahasiswa dengan total hadiah […]